Minggu, 01 Oktober 2017

DESAIN GRAFIS

PENGERTIAN

            Desain grafis Bisa juga kita sebut dengan sebutan rancang grafis. Desain grafis sendiri bila diartikan akan memiliki makna suatu proses komunikasi yang memakai komponen-komponen yang tampak atau biasa disebut visual. Dan desain grafis sendiri memiliki tujuan untuk menciptakan gambaran kepada orang tentang suatu informasi secara lebih jelas.

SEJARAH

            Desain grafis sudah ditemukan sejak lama, misalnya saja contoh penemuan yaitu lukisan gua di Lascaux, Perancis, yang diperkirakan berasal dari 15.000-10.000 SM. Seiring berkembangnya zaman mulai tenarlah desain grafis, misalnya saja di Inggris orang yang mengenalkan dunia desain grafis adalah Henry Cole. Dan mulai banyaknya timbul perusahaan percetakan pada tahun 1891 sampai 1896. Pada rtahun 1937 Sekolah Bauhaus berpindah dari jerman ke Chicago yang membawa dunia ini kepada oran-orang amerika. Dan sampai ssaat ini dunia grafis berkembang dengan cepat sesuai dengan fungsinya.

PRINSIP DESAIN GRAFIS 
1.      Kesederhanaan 
2.      Keseimbangan
3.      Kesatuan
4.      Penekanan (aksentuasi)
5.      Irama (repetisi)
6.      Proporsi (Proportion)

UNSUR DESAIN GRAFIS
1. Garis (Line)
2. Bentuk (Shape)
3. Tekstur (Texture)
4. Ruang (Space)
5. Ukuran (Size)
6. Warna (Color)


BIDANG STUDI YANG BERKAITAN
1.      Teknik Elektronika
2.      Psikologi
3.      Ilmu bahasa
4.      Sosiologi
5.      Anropologi
6.      Disain Grafis dan Tipogravi

PENERAPAN DALAM KEHIDUPAN SEHARI-HARI

Penerapan desain grafis dalam kehidupan bermasyarakat sudah sangat banyak dilakukan, berikut ini adalah contoh penerapannya.
-          Bidang Ekonomi
Dalam bidang ekonomi desain gravis memiliki banyak peran. Misalnya saja pada segi pemasaran suatu prodak. Atas karna desain grafis yang sangat jelas maka pembeli akan lebih mudah mengenali produk yang dibelinya.
-          Bidang Pendidikan
Dalam  idang pendidikan disain grafis bisa member manfaat dalam pengjaran. Misalnya saja guru dapat menerangkan materi dengan lebuh mudah dengan dibantu dengan animasi animasi terkait.
-          Bidang Informasi
Desain grafis daam bidang ini dapat memperjelas suatu informasi.

CONTOH SOFTWARE

-          Adobe Ilustrator

Kelebihan              : Mudah diintegrasikan
                                Ringan untuk menjalankannya
                                Fitur lumayan lengkap
Kekurangan           : Pengerjaan layout rumit
                                Power clip tidak user friendly
-          Coreldraw

Kelebihan              : Layout Mempuni
                                User Friendly
                                Short cut Mudah dihafal
Kekurangan           : Fitur minim
                                Warna di monitor dengan cetak kadang miss
                                Loading file besar akan sedikit lambat
-          Adobe Photoshop

Kelebihan              : Mudah Dioprasikan
                                Banyak fitur yang unggul
                               Cepat kinerjanya
Kekurangan           : Hanya bisa menciptakan image yang statis
                                Memerlukan spesifikasi yang tinggi




Sumber Referensi



Tidak ada komentar:

Posting Komentar